Quranic Park, Destinasi Wisata Islami Baru di Dubai

Dubai Memperkenalkan Quranic Park Sebagai Destinasi Wisata Islami Baru

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Dubai memperkenalkan destinasi wisata Islami baru, Quranic Park, pada kuartal kedua 2019. Atraksi budaya baru di Dubai ini dikembangkan agar para pengunjungnya tidak hanya menikmati atraksi yang tersedia, tetapi juga dapat memperkaya perjalanan mereka melalui pembelajaran budaya. Berlokasi di Al Khawaneej, Quranic Park yang dapat dikunjungi secara gratis ini dirancang untuk … Read more

Pembangunan Infrastruktur di Lima Destinasi Super Prioritas Pariwisata Dipercepat

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memastikan pembangunan infrastruktur di lima destinasi super prioritas dipercepat dan ditargetkan selesai pada 2020. Kelima destinasi super prioritas yang telah ditetapkan Presiden Joko Widodo antara lain Mandalika di Nusa Tenggara Barat, Labuan Bajo (NTT), Borobudur (Jateng-DIY), Likupang (Sulawesi Utara), dan Danau Toba Sumatera Utara). … Read more

Jaring Wisatawan Milenial, Menpar Ajak Pemda Bangun Destinasi Digital

Jaring Wisatawan Milenial, Menpar Ajak Pemda Bangun Destinasi Digital

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya mengajak pemerintah daerah untuk bersama-sama membangun destinasi digital guna menjaring wisatawan milenial yang kini semakin mendominasi industri pariwisata. “Lebih dari 50 persen _traveller_ yang datang ke Indonesia adalah milenial. Milenial adalah masa depan pariwisata Indonesia. _Who wins the future, wins the game_. Ini adalah implementasi kebijakan … Read more

Menpar Ingin Kabupaten Garut Jadi Destinasi Pariwisata Kelas Dunia, Bisa kah?

Menpar Ingin Kabupaten Garut Jadi Destinasi Pariwisata Kelas Dunia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya ingin menjadikan Kabupaten Garut, Jawa Barat, sebagai destinasi pariwisata kelas dunia. Bisakah hal itu terwujud? Lalu apa yang jadi nilai jualnya. Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya saat membuka Pasar Wisata Digital Candi Cangkuang di objek wisata Situ Cangkuang, Kecamatan Leles, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin siang … Read more

Pameran Pariwisata Perkuat Citra Mandalika Sebagai Destinasi Super Prioritas

Pameran Pariwisata Perkuat Citra Mandalika Sebagai Destinasi Super Prioritas

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Asisten Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran I Regional III Kementerian Pariwisata, Ricky Fauzi dalam acara Pameran Pariwisata Mandalika : The Mandalika Tourismart, Jumat (23/8) mengatakan, Mandalika merupakan kekuatan besar dalam pariwisata tanah air. Tidak hanya bagi Lombok Tengah ataupun Nusa Tenggara Barat, tapi juga Indonesia pada umumnya. Jadi, keberadaan Mandalika sebagai salah … Read more

SVF 2019 Semakin Angkat Citra Sanur Sebagai Destinasi Wisata Berkelanjutan

SVF 2019 Semakin Angkat Citra Sanur Sebagai Destinasi Wisata Berkelanjutan

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bali makin riuh dengan ragam festival yang menarik. Penyelenggaraan Sanur Village Festival (SVF) 2019 yang berlangsung pada 21 hingga 25 Agustus 2019 diharapkan dapat semakin meningkatkan dunia pariwisata di Bali, khususnya Sanur sebagai pusat pengembangan pariwisata berkelanjutan. Harapan itu dihembuskan Menteri Pariwisata Arief Yahya saat meresmikan SVF ke-14 Tahun 2019 “Dharmaning … Read more

Mau Kondang di Dunia, Kalimantan Selatan Harus Punya Ikon Destinasi Unggulan

Kalsel Harus Punya Ikon Destinasi Unggulan

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) diminta untuk segera menetapkan ikon destinasi untuk mempermudah upaya promosi sehingga lebih dikenal wisatawan. Menteri Parwisata, Arief Yahya menilai Kalsel mempunyai banyak potensi wisata yang bisa mencapai taraf kelas dunia. Jadi, jika mau kondang di dunia, Kalsel harus punya ikon destinasi unggulan “Jika ingin menjadi destinasi wisata … Read more

Promosikan 10 Destinasi Pariwisata Prioritas dan KEK Likupang, Sayembara Desain Arsitektur TIC 2019 Digelar

Promosikan 10 Destinasi Pariwisata Prioritas dan KEK Likupang, Sayembara Desain Arsitektur TIC 2019 Digelar

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Ada kabar asyik nih buat para arsitektur alias tukang gambar. Sayembara desain arsitektur TIC 2019 digelar terbuka. Siapa saja bisa ikut dengan mengajukan desain sesuai ketentuan. Esensinya Desain Arsitektur TIC mempromosikan 10 Destinasi Pariwisata Prioritas dan KEK Likupang. Sejatinya penyelenggaraan sayembara desain arsitektur TIC 2019 untuk mempromosikan 10 destinasi pariwisata prioritas … Read more

Wonderful Sail to Indonesia Promosikan Destinasi Wisata Tanah Air ke Yachter Dunia

Wonderful Sail to Indonesia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Wonderful Sail to Indonesia (WSI) yang digelar pada 22-27 Juli 2019 dimulai dari Maluku Tenggara diharapkan bisa memukau ratusan yachter sekaligus mempromosikan wisata yacht di Tanah Air kepada dunia. Wonderful Sail to Indonesia yang telah berlangsung pada 22-27 Juli 2019, diikuti 51 kapal dengan rincian 135 orang yang berasal dari 13 … Read more

Deretan Destinasi Wisata Instaworthy Dubai yang Wajib Dikunjungi

Deretan Destinasi Wisata Instaworthy Dubai yang Wajib Dikunjungi

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Boleh jadi Dubai adalah salah satu  landmark yang paling banyak difoto di dunia karena menawarkan keindahan gedung-gedung pencakar langit dan keajaiban arsitektur ultra-modern. Dengan begitu Dubai dipenuhi spot bidikan yang sangat unik dan insta-worthy. Tentu ini sangat mengasyikan bagi mereka yang sudah bervacation ke Dubai yang supermodern itu. Disi lain, membuat … Read more