Grab dan Kemenpar Luncurkan Kampanye #JelajahIndonesiaLebihDekat

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA, 28 Oktober 2018 – Grab bersama Kementerian Pariwisata (Kemenpar) meluncurkan kampanye #JelajahIndonesiaLebihDekat di Terminal 3, Bandara Soekarno-Hatta, Tengerang Banten pada Jumat pagi (26/10). Program ini sebagai upaya mendukung program Wonderful Indonesia (WI) untuk mengejar target 17 juta kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) tahun ini dan 20 juta kunjungan wisman pada 2019. Peluncuran kampanye … Read more

Usung One Decade For All, Tour de Singkarak 2018 Diluncurkan

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA, 22 Oktober 2018 – Usung tema One decade for all, Menteri Pariwisata Arief Yahya bersama Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Nasrul Abit, dan walikota/bupati se-Sumbar meluncurkan event sport tourism Tour de Singkarak (TdS) 2018 di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona Jakarta, kantor Kementerian Pariwisata, Senin sore (22/10). Peluncuran event Tour de … Read more

41 Tim Ikuti International Dragon Boat Race (IDBR) 2018 Tanjungpinang

TRAVELOUNGE.CO I TANJUNGPINANG, 20 Oktober 2018 – Penyelenggaraan event International Dragon Boat Race (IDBR) 2018 yang digelar di Sei (Sungai) Carang, Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau telah dimulai dengan meriah. Sebanyak 41 tim dari dalam maupun luar negeri menampilkan kemampuan maksimalnya untuk menjadi juara. Lokasi Sungai Carang dipilih karena pertimbangan arus air yang relatif normal, … Read more

Milenial Akan Mendominasi Pasar Wisata Dunia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA, 20 Oktober 2018 – Wisatawan milenial akan mendominasi pasar wisata dunia dan kelompok wisatawan yang rata-rata berusia muda 18-34 tahun atau lebih dikenal dengan Generasi Y ini mulai meninggalkan cara berwisata lama. Demikian salah satu hasil kesimpulan hasil dari focus group discusstion (FGD) millennial tourism yang berlangsung di Jakarta, Kamis (18/10/2018). FGD … Read more

Untuk Jaring Wisman, Indonesia Jadi yang Pertama di Dunia Gunakan CDM

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA, 17 Oktober 2018 – Ini juga yang membanggakan Rakyat Indonesia, khususnya stakeholder pariwisata, karena Indonesia tercatat sebagai negara pertama di dunia yang menggunakan teknologi CDM (Competing Destination Model) untuk menjaring wisatawan mancanegara (wisman) datang berkunjung. Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya sebagai inisiator penggunaan CDM sukses menguji coba digital selling tools untuk menjaring … Read more

Jadi Tour Leader Umroh Andal Memang Tidak Mudah

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sapuhi Training Center menggagas dan menggelar Pelatihan dan Sertifikasi Tour Leader pada 10 – 12 Oktober 2018 di Muamalat Tower, lt 19. Jl. Prof. Dr.Satrio, Kuningan, Jakarta Selatan. Bermula dari penyadaran bahwa menjadi Tour Leader umroh yang handal, mumpuni dan amanah tidaklah mudah. Realitasnya pelatihan dan sertifikasi menjadi sangat penting karena … Read more

Memaknai Hakekat Globalisasi

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA, 16 Otober 2018 – Globalisasi bila tidak diwaspadai, menurut, Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Pasuruan, Drs. H. Hardi Utoyo, M.Si, berdampak secara signifikan terhadap berbagai sendi kehidupan dalam bingkai kebudayaan. Sesungguhnya Globalisasi merupakan proses rumit yang melibatkan semua unsur. Memiliki rangkaian panjang dan saling terhubung satu sama lain. Hakekat globalisasi … Read more

IIMS Charity Riding For Palu-Donggala, Empati dan Keunikan Chopperland

TRAVELOUNGE.CO I MAKASSAR, 15 Oktober 2018 – Empati pada korban Gempa dan Tsunamy Sulawesi Tengah masih meruak. Nah, sebagai salah satu bentuk solidaritas atas musibah yang terjadi di Palu Donggala, IIMS Makassar 2018 bersama Celebes Sunride dan Sore Sekuteran akan mengadakan riding Goes to IIMS Makassar dengan tema “Riding for Palu Donggala” yang berlangsung (14/10) … Read more

Moliku, Karya Anak Makassar Zaman Now

TRAVELOUNGE.CO I MAKASSAR, 13 Oktober 2018 – Kreasi anak bangsa terus bergulir. Kali ini Mutiara Timur itu bernama Moliku. Moliku merupakan motor kurir yang menggunakan tenaga listrik yang sumber energinya berasal dari batterai. Design Moliku dilengkapi dengan panel surya untuk menangkap energi listrik di bagian belakang. Moliku adalah motor listrik hasil karya mahasiswa dari dua … Read more

IIMS Makassar 2018 Memberi Kemudahan Transaksi Bersama Mandiri Tunas Finance

TRAVELOUNGE.CO I MAKASSAR, 12 Oktober 2018 – Ini mungkin yang jadi nilai tersendiri. Merengkuh sensasi dan pengalaman tanpa batas yang ditawarkan di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Makassar 2018 menjadi daya tarik tersendiri, dimana pengunjung dapat menikmati ragam program pendukung dan suasana pameran seperti, Men’s Corner, Mural Art dan Spot foto instagrammable yang sejak … Read more