Ada Pelatihan Daring untuk Pekerja Event di 11 Daerah Terdampak COVID-19

Ada Pelatihan Daring untuk Pekerja Event di 11 Daerah Terdampak COVID-19

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) menggelar pelatihan daring atau Webinar bagi Event Management di 11 daerah untuk meningkatkan kemampuan dan skill pekerja event daerah yang terdampak COVID-19. Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggaraan Kegiatan (Event) Kemenparekraf/Baparekraf Rizki Handayani saat pembukaan Webinar Event Management, Rabu (3/6/2020) menjelaskan … Read more

Kemenparekraf Perkuat Peran VITO Optimalkan Promosi Produk Pariwisata ke Negara Fokus Pasar

Kemenparekraf Perkuat Peran VITO Optimalkan Promosi Produk Pariwisata ke Negara Fokus Pasar

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif berupaya memperkuat peran perwakilan promosi pariwisata Indonesia di luar negeri atau VITO (Visit Indonesia Tourism Officer) untuk mengoptimalkan promosi produk pariwisata ke negara-negara fokus pasar wisatawan. Kemenparekraf bersama VITO menggelar rangkaian webinar yang membahas upaya dan kebijakan pemerintah Indonesia serta _product update_ … Read more

Bali Diyakini Akan Tetap Jadi Destinasi Favorit Wisatawan Usai Pandemi

Bali Diyakini Akan Tetap Jadi Destinasi Favorit Wisatawan Usai Pandemi

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bali diperkirakan tetap akan menjadi destinasi favorit wisatawan untuk dikunjungi usai pandemi COVID-19, termasuk wisatawan asal Prancis yang menjadi salah satu negara potensial penyumbang wisatawan ke Indonesia. Deputi Bidang Pemasaran Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Nia Niscaya dalam webinar bersama TA/TO Prancis, Selasa (12/5/2020) mengatakan, Bali tetap akan menjadi favorit wisatawan … Read more

Manfaatkan Teknologi Ekosistem, GK-Plug and Play Adakan Final Pitch Batch 6 secara Virtual

Manfaatkan Teknologi Ekosistem, GK-Plug and Play Adakan Final Pitch Batch 6 secara Virtual

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – GK-Plug and Play sebagai platform inovasi global yang mendorong perkembangan startup terus berkomitmen untuk membina para startup yang memiliki inovasi untuk turut memajukan bangsa. Setelah melakukan program pelatihan, GK-Plug and Play telah merampungkan batch 6 pitch secara virtual dengan video tapping selama 1 minggu kepada 15 startup yang saat ini berada … Read more

Ada yang Asyik dan Unik Buat yang Tetap di Rumah dari Kawisata

Ada yang Asyik dan Unik Buat yang Tetap di Rumah dari Kawisata

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Ada yang asyik dan unik, nih buat yang tetap di rumah. PT Kereta Api Pariwisata (Kawisata) kembali menyelenggarakan kegiatan tur virtual. Kali ini Kawisata mengajak masyarakat menikmati suasana kota Yogyakarta melalui “Virtual Tours The Legend Jogja”. Tur dilakukan secara virtual sehingga para peserta tetap aman berada di rumah sambil mengikuti tur … Read more

Salurkan Bantuan APD, Blue Bird Dukung Langkah Pemerintah dalam Lawan Covid-19

Salurkan Bantuan APD, Blue Bird Dukung Langkah Pemerintah dalam Lawan Covid-19

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sebagai bagian dari komitmen perusahaan dalam turut berperan aktif melawan COVID-19, PT Blue Bird Tbk sebagai penyedia transportasi terdepan di Indonesia telah menyerahkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) berupa baju APD, masker medis, sarung tangan dan kacamata goggle guna mendukung langkah dan usaha pemerintah dalam melawan pandemi COVID-19. APD yang berjumlah … Read more

Marriott International Hadirkan Pengalaman Ramadan “Dekat di Rumah” yang Berkesan

Marriott International Hadirkan Pengalaman Ramadan “Dekat di Rumah” yang Berkesan

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Ketika umat Islam di seluruh dunia merayakan bulan suci Ramadan; bulan yang paling dinanti setiap tahunnya, waktu untuk merefleksikan dan introspeksi diri, waktu untuk berbagi dan beramal serta bersilaturahmi kembali dengan keluarga dan teman-teman. Tahun ini, Ramadan terasa sedikit lebih sepi karena larangan perjalanan dan pembatasan sosial di seluruh dunia yang … Read more

Pesan Hotel di tiket.com Sekarang, Nginep nanti Saat Aman, Dapat Diskon hingga 75%

Pesan Hotel di tiket.com Sekarang, Nginep nya nanti Saat Aman, Dapat Diskon hingga 75%

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Tiket.com punya tawaran menarik, yakni promo Early Booking hotel di tiket.com. Promo ini merupakan bagian dari campaign #TiketHadapiRindu yang sedang diselenggarakan oleh tiket.com. Dengan promo ini, pelanggan tiket.com bisa memesan hotel baik domestik maupun internasional untuk periode menginap mulai 1 Agustus – 31 Oktober 2020. Asyiknya, untuk pelanggan yang berencana menginap … Read more

Kemenparekraf Pastikan Realokasi Anggaran Tepat Sasaran

Kemenparekraf Pastikan Realokasi Anggaran Tepat Sasaran

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio memastikan realokasi anggaran di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif tepat sasaran dalam upaya memitigasi dampak COVID-19 terhadap pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif. Wishnutama Kusubandio dalam pernyataannya di Jakarta, Selasa (28/4/2020), mengatakan program yang dijalankan Kemenparekraf/Baparekraf dalam situasi tanggap darurat … Read more

Ada Larang Mudik, Seluruh KA Jarak Jauh dan KA Lokal di Daop 1 Jakarta Tidak Beroperasi

Ada Larang Mudik, Seluruh KA Jarak Jauh dan KA Lokal di Daop 1 Jakarta Tidak Beroperasi

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – PT Kereta Api Indonesia (Persero) melakukan penyesuaian operasional perjalanan Kereta Api (KA) , seiring dengan kebijakan Pemerintah yang resmi memberlakukan larangan mudik di masa pandemi Virus Corona guna menekan penyebarannya. Di area Daop 1 Jakarta mulai Jumat, 24 April 2020 seluruh keberangkatan dan kedatangan perjalanan Kereta Api Jarak Jauh dan KA … Read more