Ternyata, Kuliner Vegetarian Bisa Jadi Kunci Tingkatkan Kunjungan Wisman India ke Lombok

Kuliner Vegetarian Bisa Jadi Kunci Tingkatkan Kunjungan Wisman India ke Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Ternyata, Kuliner vegetarian menjadi kunci sukses yang efektif untuk meningkatkan kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) dari India ke Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Lihat saja, lima dari sembilan peserta dari India yang mengikuti Familiarization Trip (famtrip) Beyond Bali hasil kerja sama Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) dengan Malindo Air dan KJRI … Read more

Promosikan Wisata Unggulan Indonesia, Kemenparekraf Ajak Farmtrip Jurnalis dan Travel Blogger India ke Lombok

Kemenparekraf Ajak Farmtrip Jurnalis dan Travel Blogger India ke Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Asik juga, nih. Katanya agar lebih mengenal destinasi Lombok sebagai salah satu Bali Baru, melalui Familirization Trip (Fam Trip) pada 3 hingga 10 November 2019, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengajak jurnalis, travel blogger, serta youtuber asal India ke Lombok. Nia Niscaya, Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran II Kemenparekraf, mengatakan, Fam … Read more

Kemenpar Ajak Influencer Arab Saudi dan Jurnalis Mesir Famtrip ke Malang-Bali-Lombok

Kemenpar Ajak Influencer Arab Saudi dan Jurnalis Mesir Famtrip ke Malang-Bali-Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kementerian Pariwisata mengajak para Travel Agent asal Arab Saudi dan jurnalis dari Mesir untuk mengikuti Familiarization Trip atau famtrip agar lebih mengenal potensi pariwisata Indonesia ke sejumlah destinasi meliputi Malang-Bali dan Lombok-Bali. Asisten Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran II Regional III Kementerian Pariwisata (Kemenpar) R. Sigit Witjaksono di Jakarta, Selasa (22/10/2019), mengatakan … Read more

AirAsia Jadikan Lombok Sebagai Hub Dukung Perkembangan Bali Baru

AirAsia Jadikan Lombok Sebagai Hub Dukung Perkembangan Bali Baru

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Maskapai AirAsia menjadikan Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) sebagai pusat operasi (hub) untuk mendukung tumbuhnya Bali-Bali baru di Indonesia. Selain itu, maskapai berbiaya murah yang berpusat di Kuala Lumpur Malaysia itu juga membuka rute baru Perth-Lombok dengan penerbangan perdana pada 9 Juni 2019 mendatang. Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran I Kementerian Pariwisata … Read more

Genpi Lombok Sumbawa Gelar Diskusi Pariwisata Sambil Live Bukber

Genpi Lombok Sumbawa Gelar Diskusi Pariwisata Sambil Live Bukber

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Milenial Pariwisata yang tergabung dalam Genpi Lombok Sumbawa menggelar live bukber (20/5/2019). Live bukber ini terhitung istimewa dan unik. Kenapa live ? Karena kegiatan ini dilakukan secara bersamaan di dua pulau, yaitu Lombok dan Sumbawa, via layar lebar (Teleconference). Unik kan? Hasilnya, “Genpi akan bersemangat membangun NTB melalui pariwisata. Kami akan … Read more

Masyarakat Lombok Padati Tabliq Akbar di Masjid Hubbul Wathan Mataram

Ribuan Masyarakat Lombok Padati Tabliq Akbar di Masjid Hubbul Wathan Mataram

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Penutupan PTQ Nasional 2019 di Mataram, Lombok, NTB berjalan meriah. Ribuan masyarakat memadati Masjid Hubbul Wathan yang berada di kawasan Islamic Centre Mataram. Palaksanaan PTQ ke 50 tahun ini masuk sebagai rangkaian event Pesona Khazanah Ramadan 2019. Penutupan PTQ kali ini terbilang meriah karena masuk dalam rangkaian acara tabliq akbar dalam … Read more

Nikmatnya Berburu Oleh-oleh Murah di Pasar Cakranegara Lombok

Nikmatnya Berburu Oleh-oleh Murah di Pasar Cakranegara Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Traveler, bila menyambangi Lombok, NTB, jangan lupa ya menjejaki Pasar Cakranegara untuk berburu oleh-oleh. Ragam cinderamata khas dan otentik Lombok bisa di rengkuh dengan harga yang super miring. Pasar Cakranegara berada di Jalan Selaparang, Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tengggara Barat (NTB). Boleh dibilang pasar ini sangat terkenal dikalangan pelancong. Pasar ini … Read more

Poltekpar Lombok Gandeng Kedubes Prancis Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Berbahasa Prancis

Poltekpar Lombok Gandeng Kedubes Prancis Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Berbahasa Prancis

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Lombok menggandeng Atase Kedutaan Besar Prancis untuk Indonesia bekerja sama guna meningkatkan kualitas mahasiswa terutama dalam hal berbahasa Prancis. Wakil Direktur Poltekpar Lombok Farid Said saat menerima Tim Kedubes Perancis di Lombok, Jumat (17/5/2019) mengatakan, ada 3 fokus kerja sama Poltekpar Lombok dengan Kedutaan Besar Prancis. “Pertama, kerja … Read more

Opick dan Ust. Fikri Haikal MZ Ramaikan Tabliq Akbar PKR 2019 Lombok

Opick dan Ust. Fikri Haikal MZ Ramaikan Tabliq Akbar PKR 2019 Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Pesona Khazanah Ramadan (PKR) 2019 Lombok yang berlangsung 5 Mei – 4 Juni 2019 kian semarak. Diantaranya karena di dalam rangkaian acara itu ada peringatan Nuzulul Quran yang akan digelar di Islamic Center Mataram, Selasa 21 Mei 2019 dan dimeriahkan Uztadz Fikri Haikal MZ dan Oppick. Putra da’i kondang (alm) Zainudin … Read more

Maknyusnya Ragam Kuliner Lombok

Maknyusnya Ragam Kuliner Lombok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Traveler, ini saatnya berlama-lama di NTB. Pasalnya saat ini ada event Pesona Khazanah Ramadan yang sedang berlangsung di Islamic Center Mataram. Sudah pasti acaranya asyik dan keren abiz. Termasuk berseraknya ragam kuliner Lombok yang memang sudah kondang maknyusnya. Bolehlah dibilang melancong ke Lombok belum lengkap tanpa menikmati sajian kuliner yang sudah … Read more