Rute Baru dari Citilink, Ke Banyuwangi Kian Mudah

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Maskapai berbiaya hemat (LCC) Citilink Indonesia terus memperluas ekspansi jaringan penerbangannya dengan membuka rute baru Jakarta – Banyuwangi sebagai bagian dari strategi pengembangan bisnis maskapai sekaligus mendukung percepatan internasionalisasi pariwisata setempat. “Keinginan kuat Banyuwangi untuk memperkenalkan pariwisatanya ke level internasional, telah menjadi perhatian Citilink Indonesia sejak lama. Itu sebabnya kami memberanikan diri … Read more

Banyuwangi Gelar 77 Event Wisata pada 2018, Ayo Datang!

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Memasuki tahun 2018, Kabupaten Banyuwangi langsung merilis 77 event wisata atraktif yang akan mengeksplorasi seni budaya, keindahan alam, olahraga hingga beragam potensi daerah yang pastinya akan menjadi tontonan menarik bagi wisatawan, dibalut dengan nama “Banyuwangi Festival”. Banyuwangi Festival yang telah digelar rutin sejak 2012 bisa menjadi panduan bagi wisatawan yang ingin menikmati … Read more

Banyuwangi Indonesia Festival 2018 Ingin Mendunia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA –  Menteri Pariwisata Arief Yahya bersama Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas me-launching ‘TOP 77 Calender of Event Banyuwangi Indonesia Festival 2018’ di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona kantor Kementerian Pariwisata, Kamis (1/2). Top 77 Calender of Event merupakan upaya Pemkab Banyuwangi untuk menyuguhkan atraksi untuk meningkatkan kunjungan wisatawan ke Kabupaten Banyuwangi. … Read more

Ingin Langsung Ke Narita?, Naik Saja AirAsia X

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – AirAsia X Indonesia (Kode penerbangan XT),  hari ini meluncurkan rute penerbangan langsung terbaru yang menghubungkan Jakarta, Indonesia dengan Tokyo Narita, Jepang. Peluncuran rute penerbangan langsung harian tersebut merupakan upaya AirAsia X Indonesia guna menjawab tingginya minat wisatawan Indonesia untuk berkunjung ke negeri sakura menyusul suksesnya peluncuran rute langsung antara Bali dengan … Read more

Berniat Ekploitasi Tiongkok, Pilihlah Garuda!

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Maskapai nasional Garuda Indonesia hari ini meresmikan penerbangan langsung Denpasar – Xi’an dan Denpasar – Zhengzhou pp sebagai bagian dari pengembangan jaringan yang dilaksanakan perusahaan dalam memperluas jaringan penerbangannya di internasional, khususnya ke Tiongkok. Peresmian rute penerbangan Denpasar – Xi’an dan Denpasar – Zhengzhou pp tersebut diresmikan secara simbolis oleh Direktur … Read more

Saksikan Super Moon di Taman Impian Jaya Ancol!

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Pada Rabu, 31 Januari 2018, masyarakat Indonesia, khususnya yang berada di Jakarta dan sekitarnya dapat melihat secara langsung fenomena langka yang dikenal dengan trilogi supermoon. Peristiwa ini sangat langka mengingat hanya terjadi dalam siklus 150 tahunan. Aspek langka tersebut karena pada saat itu berlangsung tiga peristiwa alam secara bersamaan, mulai dari Supermoon, … Read more

Baru Dilantik, PPMKI Mendapat Tawaran Event dari PP IMI

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Suasana vintage mewarnai pelantikan Pengurus Pusat Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) Periode 2017-2020, yang berlangsung di Grand Garden Cafe Kebon Raya Bogor, Minggu, 21 Januari 2018. Sekitar 30 mobil kuno buatan 1950-1970an–diantaranya Cadillac eks RI-1 Bung Karno–ikut mengiringi  prosesi pelantikan yang antara lain dihadiri Pembina PPMKI Roy Suryo dan Walikota … Read more

AP I Bantu Jateng Kejar Target 500 Ribu Wisman pada Tahun 2025

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Untuk mendukung dunia pariwisata di Provinsi Jawa Tengah dalam mencapai target kunjungan 500 ribu wisatawan mancanegara (wisman), PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara Ahmad Yani Semarang menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) bertajuk Collaborative Destination Development (CDD) dengan tema“Sustainable Collaboration to Achieve 500 Thousand Foreign Tourist Visit in Central Java”, bertempat di Crowne Plaza … Read more

PPMKI Bikin Gedung Sate Dipenuhi Mobil Kuno, Bazar dan Kuliner

ppmki di gedung sate

 TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sekitar 200 mobil kuno buatan tahun 1950-1970-an akan memadati Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, 24-26 November 2017. Kendaraan yang dikemudikan dari berbagai kota di Indonesia yakni Bali, Jawa Timur, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, DKI Jakarta, Tangerang dan Jawa Barat itu berkumpul di Bandung untuk merayakan hari ulang tahun Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) … Read more

Ayo ke Silangit Pakai Batik Air

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Maskapai Batik Air akan segera terbang ke Bandara Silangit dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta Cengkareng. Pengajuan rute penerbangan sudah disetujui oleh Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, dan bisa menjelajah ke langit Sumatera Utara mulai 1 Desember 2017. Penerbangan perdana Batik Air ke Bandara Internasional Silangit menggunakan pesawat dengan jenis Airbus 320. Batik Air menyediakan 12 … Read more