Api Obor Asian Games 2018 dari India Bertemu Blue Fire Kawah Ijen Banyuwangi

TRAVELOUNGE.CO I BANYUWANGI – Api Obor Asian Games 2018 telah bertemu dengan blue fire di Kawah Ijen Banyuwangi pada Sabtu malam (21/07). Mantan atlet petinju nasional pemegang medali emas di Asian Games 1990 di Cina, Pino Bahari, berhasil membawa obor Asian Games 2018, yang berasal dari India, ke puncak Ijen. “Suatu kebanggaan tersendiri dipercaya membawa obor … Read more

Berllian Marsheilla Tokoh Inspiratif Dengan 164.000 Followers

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – “Wonderful People” mengundang atlet voli nasional, Berllian Marsheilla sebagai tokoh inspiratif. Melalui kuis “Wonderful People”. Atlet wanita dengan 164 ribu followers ini diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi anak muda untuk terus berkarya di bidangnya masing-masing dan ikut serta dalam mempromosikan pariwisata Indonesia. Berllian telah meraih banyak prestasi di bidang olahraga, mulai … Read more

Kuis Wonderful People Dukungan Inovatif Kemenpar Pada Asian Games 2018

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bentuk dukungan pada Asian Gamea 2018 di Jakarta – Palembang sangat beragam dan inovatif. Salah satunya sebagaimana yang digagas  Kementerian Pariwisata, mengadakan kuis “Wonderful People” yang hadiahnya mempertemukan tokoh/influencer dengan penggemar melalui fine dinning pada Sabtu malam (21/7) di Artotel Hotel, Jakarta. Upaya ini digelar dalam rangka memeriahkan Asian Games 2018 … Read more

Surabaya Sabet Kota Terbaik Yokatta Wonderful Indonesia Tourism Awards 2018

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bukan Jakarta atau Denpasar, tapi Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur yang dianugerahkan menjadi kota terbaik pada Yokatta Wonderful Indonesia Tourism Awards 2018 yang digelar di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona,  Kementerian Pariwisata (Kemenpar) pada Jumat malam (20/07). “Selamat kepada para pemenang, terutama Surabaya yang Size dan Pertumbuhan tertinggi di atas 40 … Read more

Water Yoga di Atlantis Water Adventure Ancol

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Yoga merupakan salah satu olahraga yang sedang diminati belakangan ini. Olahraga yang berasal dari India ini melibatkan banyak gerakan peregangan sebagai latihan fisik dampak rendah dan sering digunakan untuk tujuan terapi. Namun, yoga kini dipercaya dapat membakar kalori lebih banyak dibanding beberapa olahraga lainnya. Apalagi  Water Yoga yang digelar di Atlantis … Read more

Sales Mission Perth Raih Potensi Transaksi Hingga Rp 118 Miliar

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kemenpar menggapai sukses dari rangkaian Sales Mission Perth hingga menghasilkan potensi transaksi sebesar Rp 118.988.352.000,00. Sales Mission yang dilaksanakan di Royal Perth Golf Club pada 16 Juli 2018 ini diikuti 72 buyers dari Australia dan New Zealand. Deputi Pengembangan Pemasaran I Kemenpar, I Gde Pitana menyatakan program ini sebagai bentuk sinergi dengan … Read more

Ayo Miliki Kartu Tahunan untuk Rekreasi Hemat di Ancol

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Buruan manfaatkan tawaran langka untuk memiliki Kartu Tahunan. Karena kesempatan memiliki kartu tahunan ini sangat terbatas, yakni mulai 16 – 31 Juli 2018 saja. Caranya gampang banget. Pengunjung cukup datang ke Pusat Pelayanan pembuatan Kartu di Pintu Gerbang Utama Barat/Hailai pada 09.00-17.00 WIB setiap harinya.  Mudah kan?  Selain itu pembelian tersebut … Read more

Sendratari Babad Alas Ratu Lowo, Ilham Dalam Membangun Trenggalek

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Mengasyikkan menikmati sajian budaya di Anjungan Jawa Timur, TMII. Kali ini yang tampil adalah Duta Seni dan Budaya dari Kabupaten Trenggalek Jawa Timur, dengan menggelar Sendratari Babad Alas Ratu Lowo, yang mengilhami perjuangan dalam membangun Trenggalek. Hadir di acara tersebut, Bupati Kab.Trenggalek Dr. Emil Elestianto Dardak, Msc, beserta istri, Arumi Bachsin, … Read more

8 Event Unggulan Sulteng yang Spektakuler

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sulawesi Tengah (Sulteng) punya 8 event unggulan yang digelar sepanjang tahun ini. Dua event di antaranya, yakni Festival Pesona Palu Nomoni ke-3 dan Festival Pesona Lipuku ke-2 masuk dalam 100 Wonderful Event Indonesia 2018 dan siap mendatangkan jutaan wisatawan. “Kami memiliki 8 event unggulan yang digelar sepanjang tahun ini. Dari 8 … Read more

Wujudkan Destinasi Kelas Dunia, Palu Harus Punya Bandara Internasional

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA — Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya mengatakan untuk mewujudkan Sulawesi Tengah (Sulteng) menjadi destinasi kelas dunia yang banyak dikunjungi wisatawan mancanegara (wisman), Critical Success Factor-nya adalah aksesibilitas. Bandara Mutiara SIS Al-Jufrie di Palu harus dijadikan sebagai bandara internasional dengan direct flight dari negara-negara sumber wisman. “Wisman yang datang ke destinasi wisata 75% … Read more