Yogyakarta Punya Terowongan Terpanjang di Indonesia

Yogyakarta Punya Terowongan Terpanjang di Indonesia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Untuk meningkatkan layanan transportasi menuju dan dari Bandara Internasional Yogyakarta, Presiden Joko Widodo meresmikan lintas bawah bandara. Terowongan sepanjang 1.3 km, merupakan terowongan terpanjang di Indonesia yang menghubungkan Purwokerto dan Yogyakarta. Terowongan ini akan memperlancar arus lalu lintas warga Kulon Progo dan sekitarnya. Sebab, pembangunan YIA memotong ruas jalan Pansela sebelumnya. … Read more

Pascabanjir, Blue Bird Percepat Pemulihan Tiga Pool Blue Bird

Pascabanjir, Blue Bird Percepat Pemulihan Tiga Pool Blue Bird

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Akibat banjir pada 1 Januari 2020, berdampak kepada tiga pool taksi milik PT Blue Bird Tbk. Direktur Utama Blue Bird Noni Purnomo menjelaskan saat ini percepatan pemulihan di tiga pool yakni Kramat Jati, Puri, dan Puri 2 sudah dilakukan dan sudah kembali beroperasi. “Setelah kurang lebih selama dua minggu, Blue Bird … Read more

TAUZIA Hotels Hadirkan Brand Hotel ‘Preference’ di Bangkok

TAUZIA Hotels Hadirkan Brand Hotel Preference di Bangkok

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – TAUZIA Hotels dengan bangga menghadirkan brand hotel Preference di Thailand. Direncanakan akan dibuka pada tahun 2021, hotel ini akan menjadi salah satu bagian dari ‘Hotels de Charme’ atau hotel butik yang merupakan ciri khas brand Preference yang sebelumnya juga telah membuka The Tamarind Resort Nusa Lembongan Bali, Maison Aurelia Sanur Bali, … Read more

NESCAFÉ Bagikan Bantuan untuk Pengemudi Bluebird

NESCAFÉ Bagikan Bantuan untuk Pengemudi Bluebird

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama yang tertimpa musibah banjir yang melanda area Jabodetabek dan sekitarnya pada 1-4 Januari 2020 kemarin, NESCAFÉ menyalurkan bantuan kepada ribuan pengemudi Bluebird berupa 100.000 sachet NESCAFÉ. Bantuan donasi 100.000 sachet NESCAFÉ dibagikan langsung pada Senin, 13 Januari 2020 di tiga pool Bluebird yang terdampak dari bencana … Read more

Ternyata Wisatawan Indonesia Ngefans Eropa Barat

Ternyata Wisatawan Indonesia Ngefans Eropa Barat

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Eropa Barat, ternyata memiliki magnit sendiri bagi wisatawan asal Indonesia. Bahkan yang luar biasa menempati urutan dan ranking teratas dalam bucket list wisata asal Indonesia dari berbagai kalangan. Untuk itu, Patriot 38 – komunitas Tour Leader (TL) Freelance terbesar di Indonesia menyelenggarkan kegiatan bertajuk “Patriot 38 West Europe Edutrip” dari hari … Read more

Menikmati Pesona Alam dan Kesegaran Kolam Air Jernih Curug Cikuluwung

Menikmati Pesona Alam dan Kesegaran Kolam Air Jernih Curug Cikuluwung

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bogor memiliki beberapa tempat wisata air terjun yang sangat menarik untuk disambangi. Ada yang aksesnya mudah dijangkau dan ada juga yang sulit. Salah satu wisata air terjun yang sangat indah mempesona dengan air jernihnya yang berwarna biru kehijauan adalah Curug Cikuluwung. Lokasi Curug Cikuluwung ini berada di Kampung Suka Asih, Desa … Read more

Ancol Hadirkan Skema Arus Lalin dan Parkir Baru di Malam Pergantian Tahun

Ancol Hadirkan Skema Arus Lalin dan Parkir Baru di Malam Pergantian Tahun

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Mendukung terlaksananya pergantiann tahun baru 2020 yang aman dan nyaman dikawasan Taman Impian Jaya Ancol., manajemen Taman Impian Jaya Ancol berkolaborasi dengan Dinas Perhubungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan PT Transportasi Jakarta untuk menghadirkan skema arus lalu lintas (lalin) dan sarana parkir baru Ini dalah sebuah upaya untuk meminimalisir kemacetan akibat … Read more

Asyiknya Memacu Adrenalin dengan Berwisata Offroad di Hutan Sawana

Asyiknya Memacu Adrenalin dengan Berwisata Offroad di Hutan Sawana

TRAVELOUNGE.CO I BANDUNG – Traveler, dalam Peluncuran Fitur Agoda Homes dan Media Trip beberapa waktu lalu, bersama Agoda Indonesia dan Bening Communication, travelounge.co berkesempatan berwisata offroad dengan Land Rover di kawasan hutan Sawana milik Perhutani di Cikole, Lembang, Bandung. Kali ini yang Travelounge coba adalah trip West Bandung Off Road bersama Hey Journey selaku operatornya. … Read more

Angela Tanoesoedibjo: Komitmen dan Sinergi Antar Kementerian Sangat Diperlukan untuk Membangun Pariwisata

Angela Tanoesoedibjo: Komitmen dan Sinergi Antar Kementerian Sangat Diperlukan untuk Membangun Pariwisata

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamen Parekraf) Angela Tanoesoedibjo saat Rapat Kerja Kementerian Perhubungan Tahun 2019 di Jakarta, Selasa (3/12/2019), menegaskan, komitmen dan sinergi antar kementerian/lembaga sangat diperlukan untuk membangun pariwisata. Ia juga mencontohkan pentingnya dukungan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terkait urusan konektivitas baik darat, luat, maupun udara. Menurutnya, pembangunan infrastruktur … Read more

Serunya Naik Kereta Wisata ke Bandung

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Traveler, semua mafhum deh kalau berpergian ke luar kota naik kereta itu mengasyikan. Jadi tidak heran kalau kereta selalu jadi moda transportasi favorit. Selain bebas macet, harga tiket kereta yang lebih murah daripada pesawat juga jadi salah satu alasannya. Indahnya panorama selama perjalanan juga jadi kelebihannya. Mungkin banyak yang tidak tahu … Read more