Ini Lho Sensasi Idul Fitri di Perbagai Belahan Dunia Versi Agoda

Idul Fitri di Perbagai Belahan Dunia Versi Agoda

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Traveler, Hari Raya Idul Fitri nan penuh sumringah adalah hari raya yang sudah pastinya dirayakan oleh umat Islam di seluruh dunia. Selain mudik, berlibur menikmati hari nan Fitri ini seolah menjadi bagian yang terpisahkan. Kali ini, menyambut datangnya Idul Fitri Agoda menyajikan tujuh perayaan Idul Fitri di tujuh negara berbeda sehingga … Read more

Wujudkan Impian Libur Lebaran Dengan #KlookYourDream

Wujudkan Impian Libur Lebaran Dengan #KlookYourDream

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Momen libur lebaran menjadi salah satu momen yang dinantikan oleh masyarakat. Untuk membantu masyarakat Indonesia dalam mewujudkan mimpi liburan idaman, Klook, salah satu platform perjalanan online, meluncurkan program aktivitas #KlookYourDream. “Melihat kebiasaan masyarakat indonesia untuk kumpul dan berlibur bersama keluarga, menjelang masa libur lebaran, Klook menghadirkan aktivitas #KlookYourDream dengan tagline Unlock … Read more

Kemenpar Gandeng Visa Promosikan Wonderful Indonesia

Kemenpar Gandeng Visa Promosikan Wonderful Indonesia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menggandeng perusahaan teknologi pembayaran global Visa untuk mempromosikan branding Wonderful Indonesia. “Kerja sama ini menguntungkan kedua belah pihak. Sama-sama ingin mendapatkan ‘empower’ devisa dan meningkatkan penjualan merchant lokal,” kata Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya seusai menyaksikan penandatanganan MoU bersama Visa di Gedung Sapta Pesona Jakarta, Kantor Kementerian Pariwisata, … Read more

Jelang Libur Lebaran, Ancol Siapkan Wahana Baru

Jelang Libur Lebaran, Ancol Siapkan Wahana Baru

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Libur sekolah dan lebaran sudah di depan mata. Ancol Taman Impian telah menyiapkan beragam wahana baru untuk menyambut liburan dan memberikan pengalaman baru yang seru dan tak terlupakan. Dengan hadirnya beragam wahana batu, Teuku Sahir Syahali, Wakil Direktur Utama PT Taman Impian Jaya Ancol menegaskan, “Adanya sejumlah wahana baru ini merupakan … Read more

Agoda Rekomendasikan Enam Destinasi ‘Wild Holiday’

Agoda Rekomendasikan Enam Destinasi ‘Wild Holiday'

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Konon kehidupan di kota Megapolitan membutuhkan keseimbangan dalam segala hal. Stres yang dirasakan bukan tidak mungkin bisa menyebabkan munculnya hal-hal yang tidak diinginkan. Untuk itu Agoda rekomendasikan Enam Destinasi ‘Wild Holiday’ yang bisa dijelajahi. Enam Destinasi ini ditawarkan mengingat intensitas dan rutinitas yang tinggi, rasa lelah mudah saja menyergap. Karena itu … Read more

Tawaran Wisata Hemat Dengan “Dubai Pass”

Tawaran Wisata Hemat Dengan “Dubai Pass”

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Dubai, salah satu tempat tujuan wisata terkemuka di dunia, terus melakukan inovasi. Untuk memanjakan pelancongnya, Dubai Tourism meluncurkan kembali “Dubai Pass” sebagai tiket masuk untuk menikmati sejumlah objek wisata, tour yang terbaik dengan harga lebih murah. Informasi yang diperoleh Travelounge menyebutkan, Dubai Pass adalah kartu pra bayar yang mencakup segala  hal.  Kartu  ini  dibuat oleh iVenture Card dan Department of … Read more

BCW Festival 2019 Jadi Event Andalan Mendongkrak Wisatawan ke Pulau Bangka

BCW Festival 2019 Jadi Event Andalan Mendongkrak Wisatawan ke Pulau Bangka

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Penyelenggaraan BCW Festival 2019 yang tahun ini memasuki tahun ke-4, akan menjadi event andalan dalam mendongkrak kunjungan wisatawan ke Pulau Bangka. Rencananya gelaran BCW Festival 2019 akan berlangsung di De’Locomotief, Pantai Wisata Tonaci, Sungailiat, Bangka, pada 2-7 April 2019. “Lokasi penyelenggaraan BCW Festival 2019 sangat dekat dengan Bandara Depati Amir di … Read more

Potensi Pasar Wisatawan Saudi Arabia Memang Menggiurkan

Potensi Pasar Wisatawan Saudi Arabia Memang Menggiurkan

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Dalam ajang Riyadh Travel Fair yang diselenggarakan di Al Faisaliah Hotel, Riyadh, Saudi Arabia, pada 28 sampai 30 Maret 2019, Indonesia mengoptimalkan diri untuk menggarap potensi pasar wisatawan dari Saudi Arabia. Sejatinya potensi pasar wisatawan Saudi Arabia memang menggiurkan. Realitasnya pemerintah memang terus berupaya mengoptimalkan potensi besar pasar wisatawan dari Timur … Read more

Visit the Heart of Borneo : Momentum Kebangkitan Pariwisata Kalimantan

Visit the Heart of Borneo

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Sejatinya, jantung Borneo adalah Kalimantan. Karena itu Visit the Heart of Borneo (HoB) yang diinisiasi oleh tiga negara yakni Indonesia, Malaysia, dan Brunei Darussalam harus menjadi momentum kebangkitan pariwisata Kalimantan, khususnya dalam upaya mengembangkan ekowisata (ecotourism) sebagai produk unggulan berkelas dunia. Tidak bisa dipungkiri, selama ini kesan tentang “Tourism of Borneo” … Read more

Wow, Ada Semarak Dangdut Ketje di Ancol Nih!

Wow, Ada Semarak Dangdut Ketje di Ancol Nih!

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Bingung belum punya agenda liburan akhir pekan? Mau cari destinasi wisata yang asyik dan selalu hadirkan artis terkenal? Ya, Ancol Taman Impian pilihannya. Sebab selama bulan Maret 2019 sejumlah artis dangdut Ibukota akan menggoyang pantai Ancol setiap akhir pekan, hingga Ancol hingar bingar dengan Semarak Dangdut Ketje! Bekerjasama dengan Sixperience, Ancol … Read more