Astra Life Bukukan Pertumbuhan Premi 58%

TRAVELOUNGE.CO, JAKARTA. – Pada kuartal III tahun 2021, PT ASURANSI JIWA ASTRA (Astra Life) mengalami kenaikan positif. Hal ini sejalan dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya memiliki proteksi serta kondisi perekonomian Indonesia yang mulai pulih pasca vaksinaksi COVID-19 secara nasional. “Pencapaian positif Astra Life di kuartal III tahun 2021 terlihat dari pertumbuhan Gross Written Premium/GWP … Read more

Melongok Tongkonan, Rumah Adat Orang Toraja yang Indah nan Megah

TRAVELOUNGE.CO I TANA TORAJA – Sejatinya kekuatan adat dan budaya menjadi daya tarik utama dari Desa Wisata Kole Sawangan. Seperti kawasan Toraja pada umumnya, di desa wisata ini wisatawan bisa menemui deretan Tongkonan atau rumah adat orang Toraja yang indah nan megah. Tongkonan merupakan rumah panggung tradisional masyarakat Toraja berbentuk persegi empat panjang. Desa Wisata … Read more

Ketua IMI Dukung Uji Coba EHang 216 di Bali

TRAVELOUNGE.CO IJAKARTA – Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) yang juga Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo mendukung rencana uji coba terbang drone bermotor listrik bermuatan manusia tanpa pilot pertama di dunia, EHang 216, yang akan dilakukan pada akhir November 2021 oleh EHang Intelligent Equipment bekerjasama dengan Prestige Image Motorcars di Bali. Bukan cuma itu, selain … Read more

Curuk Luhur yang Menghibur di Gunung Salak

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Traveler pasti sudah mafhum ya kalau Gunung Salak adalah salah satu gunung yang ada di Jawa Barat, tepatnya di antara wilayah Bogor dan Sukabumi. Gunung Salak memiliki ketinggian sekitar 2.211 mdpl. Saat ini Gunung Salak dikelola sebagai Taman Nasional Gunung Halimun-Salak sejak tahun 2003. Lokasi Gunung Salak gak jauh-jauh amat dari Jakarta. Gunung ini … Read more

GoTix Gandeng PK Entertainment Luncurkan Festival Anime Virtual Terbesar 2021 di Indonesia

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Platform ticketing GoTix, bagian dari ekosistem Gojek, dalam waktu dekat akan mempersembahkan festival Animeland. Menggandeng perusahaan event management PK Entertainment, festival satu atap J-Pop ini akan menampilkan konten-konten seru dengan fokus pada Anime, Cosplay, dan esports, sebagai persembahan bagi para penggemar budaya Jepang di seluruh Indonesia. Animeland akan berlangsung secara virtual … Read more

NOAH Arransemen Ulang Hymne ‘Wiratama Hiu Kencana’

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Mengenang dan memperingati 40 Hari Gugurnya Para Pahlawan Bangsa, ABK KRI Nanggala-402 di medan penugasan, yang jatuh pada 3 Juni 2021, bekerjasama dengan Musica Studio, NOAH mengarransemen ulang Hymne ‘Wiratama Hiu Kencana’. Bersama TNI Angkatan Laut dan paduan suara Universitas Parahyangan, Noah menyanyikan lagu hymne “Wiratama Hiu Kencana” yang sejatinya punya … Read more

Mereguk Eksotisnya Kawasan Curug Nangka

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Soal destinasi alam, Bogor memang lumayan bejibun. Banyak pilihan yang bisa disambangi. Salahsatunya adalah Kawasan Wisata Curug Nangka. Sayangnya cuma disebut Curug Nangka, padahal di kawasan ini juga terdapat Curug Tuan, Curug Daun dan Curug Kawung. Berlibur ke Curug Nangka adalah pilihan asyik untuk meraih kesegaran. Banyaknya aktifitas yang bisa dilakukan di lokasi … Read more

ACC ONE Catat Kenaikan 102 Persen Pengajuan Kredit

TRAVELOUNGE.CO, JAKARTA – Astra Credit Companies (ACC), perusahaan pembiayaan pertama Astra, mencatat kenaikan pengajuan kredit hingga 102% melalui ACC ONE Web (di situs ini) pasca diluncurkannya website tersebut pada 10 Maret lalu. Pengunjung ACC ONE juga melonjak sebesar 65% berkat berbagai layanan, mulai dari pembiayaan mobil baru, mobil bekas, dan fasilitas dana hingga layanan pelanggan … Read more

Bang Sandi Jajal Jalur Sepeda Tour de Samosir

TRAVELOUNGE.CO I MEDAN – Bang Sandi akhirnya menjajal jalur sepeda Tour de Samosir karena sulit dipungkiri leindahan Danau Toba menjadi daya tarik yang kuat bagi wisatawan untuk datang ke salah satu Destinasi Super Prioritas itu. Cara untuk menikmatinya beragam, bersepeda keliling Pulau Samosir menjadi salah satu pilihan wisatawan untuk berolahraga (sport tourism) sambil menikmati keindahan … Read more

Buruan Ikut Pelatihan Penulisan Skenario SCENE 2021

TRAVELOUNGE.CO I JAKARTA – Mau jago nulis skenario? Gampang, ikut aja SCENE yang digagas Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf). Buruan deh daftar. Kemenparekraf/Baparekraf kembali menggelar kegiatan “SCENE (Masterclass Pengembangan Skenario Film TV dan OTT)” yang tahun ini digelar di empat kota sebagai upaya memunculkan talenta baru tanah air dalam menulis … Read more